Film The Front Line, Akhir Sengitnya Perang Korea : Okezone Celebrity

1 min


125
https: img.okezone.com content 2020 07 17 206 2248112 film-the-front-line-akhir-sengitnya-perang-korea-6MmkfopldQ.jpg

JAKARTA – The Front Line adalah sebuah film berlatar belakang perang Korea 1953. Film yang dikenal dengan sebutan Battle of Highlands ini menceritakan perebutan sebuah daerah bernama Bukit Aerok yang menentukan batas antara Korea Utara dan Korea Selatan

Film yang disutradarai oleh Hun Jang dan Sang-yeon Park ini dimulai dari penembakan komandan pasukan Alligator, pasukan yang berada di Bukti Aerok. Pihak Korea Selatan mencurigai kematiannya karena Ia tertembak dengan peluru Korea Selatan.

Baca Juga:
Hengky Kurniawan Ungkap Gaji Jadi Wakil Bupati, Raffi Ahmad Kaget
Angel Lelga Masih Sayang Rhoma Irama, Tapi…

Berawal dari sana seorang Letnan Komando Keamanan Pertahanan bernama Kang Eun-Pyo (Ha-Kyun Shin) ditugaskan untuk pergi ke perbatasan kedua negara tersebut untuk menyelidiki seorang mata – mata Korea Utara.

Sampai dari Bukit Aerok, ternyata Kan Eun-Pyo bertemu dengan teman lamanya, Kim Soo-Hyeok (Soo Go), yang memimpin pasukan disana. Ia pun sempat tidak percaya karena Ia mengira Soo-Hyeok sudah mati.

Di masa mudanya, kedua orang ini berteman baik. Soo-Hyeok dikenal sebagai sosok yang lembut dan sekarang menjadi pemimpin disana yang tegas.

Ia pun juga bertemu dengan beberapa tentara lainnya disana Chae Tae Kyung (Kim Ok Vin), Shin Il Young (Lee Je Hoon).

(aln)


Like it? Share with your friends!

125

What's Your Reaction?

Marah Marah
0
Marah
Suka Suka
0
Suka
Kaget Kaget
0
Kaget
Muntah Muntah
0
Muntah
Sedih Sedih
0
Sedih
Ketawa Ketawa
0
Ketawa
Cinta Cinta
0
Cinta
Ngakak Ngakak
0
Ngakak