Udah Tau Belum? 4 Fitur Baru WhatsApp, Sekarang Bisa Video Call Hingga 50 Orang Lho, Begini Caranya

1 min


155
Udah Tau Belum? 4 Fitur Baru WhatsApp, Sekarang Bisa Video Call Hingga 50 Orang Lho, Begini Caranya

JURNAL PRESISI – Hari Gini Siapa Sih yang nggak pakai aplikasi WhatsApp buat aktivitas komunikasi sehari-hari?  Hadir dengan No Telp yang bisa didaftarkan, WhatsApp memudahkan para pengguna tidak perlu lagi membuat akun dalam aplikasi. Berbeda dengan aplikasi serupa lain yang mengharuskan orang orang untuk membuat id agar bisa di hubungkan dengan pengguna lain. Baca Juga: Serbu Promo Shopee Gajian Sale! Ada Promo Gratis Ongkir, Cashback Kilat 100%, Hingga Flash Sale 60RB Whatsapp terus berinovasi dengan fitur fitur baru yang mereka hadirkan demi memudahkan para pengguna untuk menggunakan aplikasi itu. Pada update Whatsapp terbaru versi 2.20.201.23 yang tersedia pada 15 oktober 2020 di playstore dan bisa langsung dinikmati oleh para pengguna lewat update yang bisa langsung mereka unduh.

Berikut daftar fitur fitur apa saja yang sudah bisa kalian nikmati melansir Twitter resmi WhatsApp dan keterangan update pada Playstore. 1. Video Call bisa sampai 50 orang.

Facebook tambahkan fitur siaran langsung di Messenger Rooms.
Pada WhatsApp web yang bisa kalian gunakan pada aplikasi desktop ataupun lewat browser, para pengguna dapat melakukan video call hingga 50 orang dan akan dihubungkan messenger room. Cara mennggunakannya adalah, kalian buka Whatsapp.web di browser atau langsung buka lewat aplikasi whatsApp desktop kalian, Scan QR guna login ke kun pribadi kalian lewat smartphone > aplikasi whatsApp > klik titik 3 > Whatsapp web dan scan kode QR yang ada di desktop.


Like it? Share with your friends!

155

What's Your Reaction?

Marah Marah
0
Marah
Suka Suka
0
Suka
Kaget Kaget
0
Kaget
Muntah Muntah
0
Muntah
Sedih Sedih
0
Sedih
Ketawa Ketawa
0
Ketawa
Cinta Cinta
0
Cinta
Ngakak Ngakak
0
Ngakak