Suka Pakai Tanda Jari Bentuk O di WhatsApp? Hati-hati Bun Ada yang Nggak Sopan

1 min


134
Suka Pakai Tanda Jari Bentuk O di WhatsApp? Hati-hati Bun Ada yang Nggak Sopan

Jakarta –
Pesan pendek sudah menjadi kebutuhan kita semua dalam berkomunikasi sehari-hari. Kemudahan penggunaannya, disertai dengan fitur pelengkap membuat kita menjadikan WhatsApp sebagai alat komunikasi dengan keluarga hingga urusan pekerjaan.
Apalagi, saat ini aplikasi penyedia pesan pendek ini pun sudah dilengkapi dengan emoticon untuk membantu menggambarkan perasaan kita. Emoticon juga memudahkan kita berkomunikasi dengan simbol saja. Seperti misalnya tersenyum, menangis, sakit, hingga ngantuk.

Salah satu yang banyak dipakai adalah emoticon dengan lambang jari telunjuk dan jempol membentuk huruf O. Banyak yang mengartikan bahwa hal itu adalah sebagai kesepakatan untuk menunjukkan kata oke, baik, siap.

Tapi rupanya, di beberapa negara lain memiliki arti yang justru negatif, Bunda. Wah, kalau begini sudah saatnya kita hati-hati ya berkomunikasi dengan orang lain. Apalagi jika kita sedang bertukar pesan dengan dari negara lain.



Banner Vitamin Agar Terhindar dari Covid-19/ Foto: haibunda.com/Mia Kurnia Sari



Diketahui bahwa dalam American Sign Language (ASL), emoticon ini diartikan sebagai lambang angka 9. Tapi berbeda dengan sebagian negara Eropa, Timur Tengah, dan Amerika Selatan. Emoticon ini bermakna sangat kasar dan menyinggung perasaan orang.
Waduh, bisa repot kalau sampai salah berkomunikasi ya. Artinya bahkan sangat enggak sopan lho, Bunda. Jangan sampai Bunda atau Ayah melakukan hal itu ya.

TERUSKAN MEMBACA DI SINI. (rap/rap)


Like it? Share with your friends!

134

What's Your Reaction?

Marah Marah
0
Marah
Suka Suka
0
Suka
Kaget Kaget
0
Kaget
Muntah Muntah
0
Muntah
Sedih Sedih
0
Sedih
Ketawa Ketawa
0
Ketawa
Cinta Cinta
0
Cinta
Ngakak Ngakak
0
Ngakak