Berkah Pandemi, Google Meet Diunduh Lebih Dari 50 Juta Kali

1 min


115

Merdeka.com – Ketika pandemi virus corona membuat orang terjebak di rumah masing-masing, pihak yang diuntungkan adalah mereka yang bisa membuat satu sama lain tetap terhubung.
Zoom adalah opsi populer, namun nampaknya opsi gratisan tetap yang terbaik. Karena melansir laporan Android Police, aplikasi video konferensi Google Meet kini telah diunduh lebih dari 50 juta kali di Play Store saja.
Aplikasi ini makin populer sejak Maret lalu, di mana di masa awal pandemi tersebut, aplikasi besutan Google tersebut telah diinstall 5 juta kali. Dalam 20 hari saja, angka ini sudah naik dua kali lipat, dan 5 kali lipat dalam waktu kurang dari sebulan berikutnya.1 dari 1 halaman


Like it? Share with your friends!

115

What's Your Reaction?

Marah Marah
0
Marah
Suka Suka
0
Suka
Kaget Kaget
0
Kaget
Muntah Muntah
0
Muntah
Sedih Sedih
0
Sedih
Ketawa Ketawa
0
Ketawa
Cinta Cinta
0
Cinta
Ngakak Ngakak
0
Ngakak