Cek Fakta: Hoaks Lowongan Kerja Pertamina untuk Tahun 2021, Simak Buktinya

1 min


130
Cakrayuri Nuralam

Liputan6.com, Jakarta – Pemilik akun Facebook Agung Prasetyo membagikan poster dengan klaim lowongan kerja dari Pertamina. Disebutkan dalam postingannya, Pertamina membuka lowongan pekerjaan untuk tahun 2021.
Agung Prasetyo mengunggah klaim lowongan kerja Pertamina di beberapa grup Facebook, salah satunya Loker Prabumulih. Begini narasinya:

“Lowongan Kerja Pertamina Terbaru Januari 2021.”
Disebutkan dalam poster lowongan kerja itu, Pertamina mencari security, driver, sekretaris, hingga pegawai SPBU. Lowongan kerja ini dibuka hingga 3 Januari 2021.
Disebutkan pula kalau pelamar harus menyerahkan surat lamaran kerja melalui email: recruitment.pertamina@email.com. Kemudian ada format ketika mengirim email, yakni mencantumkan nama, nomor handphone, hingga domisili.
Lalu, benarkah itu merupakan lowongan kerja dari Pertamina yang sesungguhnya? Simak penelusurannya di halaman berikut.
 
 


Like it? Share with your friends!

130

What's Your Reaction?

Marah Marah
0
Marah
Suka Suka
0
Suka
Kaget Kaget
0
Kaget
Muntah Muntah
0
Muntah
Sedih Sedih
0
Sedih
Ketawa Ketawa
0
Ketawa
Cinta Cinta
0
Cinta
Ngakak Ngakak
0
Ngakak