Google akan Lengkapi Android 11 Dengan Fitur Trash yang Bisa Kembalikan Foto Meski Terhapus

1 min


147
Google akan Lengkapi Android 11 Dengan Fitur Trash yang Bisa Kembalikan Foto Meski Terhapus

PIKIRAN RAKYAT – Pada saat ini sistem teknologi di seluruh dunia semakin bagus dan semakin canggih. Diketahui, bahwa pada saat ini perusahaan Google telah memperkenalkan folder trash. Folder trash ini semacam map sampah, yang fungsinya untuk sementara waktu menyimpan foto atau berkas lain yang dihapus, dari sistem operasi Android 11. Baca Juga: Lempar Anjing Majikannya dari Lantai 3, ART Indonesia di Singapura Terancam Sanksi Penjara dan Denda Namun, sistem operasi ini ternyata belum diluncurkan oleh Google.

Tetapi, pada saat ini Google sudah mulai membuka akses untuk versi beta Android 11. Di mana ketika sebuah foto atau berkas dihapus, atau tidak sengaja terhapus, ia akan masuk ke folder trash. Baca Juga: Objek Wisata Dibuka Lagi, Kasubsektor Rancabali Polsek Ciwidey: Pengunjung adalah Warga Lokal Sistem ini belum ditemukan di Android yang saat ini beroperasi, ketika sebuah berkas dihapus, maka akan otomatis hilang dari perangkat.


Like it? Share with your friends!

147

What's Your Reaction?

Marah Marah
0
Marah
Suka Suka
0
Suka
Kaget Kaget
0
Kaget
Muntah Muntah
0
Muntah
Sedih Sedih
0
Sedih
Ketawa Ketawa
0
Ketawa
Cinta Cinta
0
Cinta
Ngakak Ngakak
0
Ngakak