Google Assistant Kini Bisa Baca dan Terjemahkan Konten Web dalam 42 Bahasa

1 min


130
Mochamad Wahyu Hidayat

Yossi menyebut Read It merupakan solusi atas permasalah fundamental, yakni mengakses informasi.
“Read It merupakan fitur baru yang memungkinkan pengguna untuk mendengarkan (teks) halaman web dengan menggunakan teknologi text-to-speech,” tutur David Kadouch, Product Lead, Research and Machine Intelligence.
David mengatakan Read It sangat mudah digunakan. “Kamu cukup membuka sebuah halaman web, entah itu di Chrome, aplikasi Google, atau Google News. Lalu katakan, “Hei, Google, Read It!’ Begitu saja,” kata David.
Selanjutnya Google Assistant akan membacakan dan menerjemahkan artikel itu. Saat ini Read It sudah mendukung 42 bahasa.
“Bahkan, pengguna dapat menerjemahkan halaman web ke bahasa yang diinginkan sebelum dia mendengarkannya,” kata David.
(Why/Ysl)


Like it? Share with your friends!

130

What's Your Reaction?

Marah Marah
0
Marah
Suka Suka
0
Suka
Kaget Kaget
0
Kaget
Muntah Muntah
0
Muntah
Sedih Sedih
0
Sedih
Ketawa Ketawa
0
Ketawa
Cinta Cinta
0
Cinta
Ngakak Ngakak
0
Ngakak