MANTRA SUKABUMI – Sejak merebaknya wabah virus corona di Indonesia hingga hari ini. Membuat pemerintah mengeluarkan kebijakan untuk #dirumahaja. Serta melakukan sosial distancing, sebagai upaya pencegahan penyebaran virus corona. Bahkan, jelang lebaran, pemerintah melarang masyarakt untuk mudik ke kampung halaman. Meskipun saat perayaan lebaran tahun ini tidak bisa mudik, tim mantrasukabumi.com mencoba memberikan solusi agar tetap bisa memberikan ucapan selamat atau permohonan maaf saat lebaran.
Baca Juga: Presiden Jokowi dan Ibu Iriana Ucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441 H Dikutip mantrasukabumi.com dari review.bukalapak.com, ada beberapa pantun idul fitri 1441 H yang cocok dikirim via pesan singkat atau untuk status di media sosial pribadi. Berikut beberapa pantun kece yang cocok di bagikan di status WhatsApp ataupun beranda facebook kalian: 1. Meski kita tidak tahu siapa itu Haikal, tetapi yang jelas, Lebaran adalah waktunya saling memaafkan
Kumpulan Pantun Lucu Ucapan Hari Raya Idul Fitri 1441 H, Cocok Dibuatkan Status WhatsApp
1 min
