Tips Google Maps: Menulis Ulasan untuk Tempat

1 min


101
Mochamad Wahyu Hidayat

Liputan6.com, Jakarta – Salah satu aplikasi navigasi populer adalah Google Maps.
Google selaku pengembang aplikasi ini selalu memperbarui fiturnya, termasuk sejak pandemi Covid-19, seperti menambahkan daftar lokasi vaksinasi, informasi pembatasan perjalanan, dan lainnya.

Perusahaan juga memungkinkan penggunanya untuk menuliskan ulasan dan pendapatnya mengenai tempat yang pernah pengguna kunjungi.
Semua ulasan di Google Maps bersifat terbuka untuk publik. Itu berarti, siapa pun dapat melihat ulasan tersebut. Dan hingga saat ini, Google tidak memungkinkan pengguna untuk ulasan secara anonim.
Beberapa informasi yang dapat dilihat orang lain jika seseroang menuliskan ulasan adalah sebagai berikut:

Nama pengulas di halaman Tentang saya
Foto lainnya yang ditambahkan ke Google Maps
Ulasan yang ditulis di Google Maps

Info lokasi yang disertakan pada foto dan video

 


Like it? Share with your friends!

101

What's Your Reaction?

Marah Marah
0
Marah
Suka Suka
0
Suka
Kaget Kaget
0
Kaget
Muntah Muntah
0
Muntah
Sedih Sedih
0
Sedih
Ketawa Ketawa
0
Ketawa
Cinta Cinta
0
Cinta
Ngakak Ngakak
0
Ngakak