StikerWA.COM, MAKASSAR- Ustadz Hanan Hataki terpaksa harus membatalkan acara sharing timenya.
Rencananya acara tersebut akan digelar di Hotel Bahari Inn, Kota Tegal, Jawa Tengah, Minggu (7/7/2019) pukul 12.30 WIB.
Hal tersebut dikarenakan mendapat penolakan dari Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Tegal.
Padahal, para peserta sharing sudah tiba di lokasi dan menunggu.
Hanan Attaki akan mengisis acara Sharing Time Tegal bertema Menjemput Keajaiban dalam Ujian.
Dilansir dari Banjarmasinpost, kegiatan yang diselenggarakan Komunitas Patriot Hijrah tersebut diketahui mendapat penolakan dari Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Tegal.
Ketua GP Ansor Kota Tegal Imam Kharomain mengatakan, organisasinya sudah melayangkan surat keberatan kegiatan tersebut pada Jumat (5/7/2019) ke Polres Tegal Kota.
Mengenai bubarnya kegiatan sharing bersama Ustadz Hanan Attaki, ia memastikan tidak ada anggota GP Ansor yang sampai turun ke jalan.
“Kami hanya melayangkan surat permohonan keberatan.
Perihal pembubaran sepenuhnya ada di penegak hukum kepolisian.
TRIBUNWIKI: Pengajiannya Dibubarkan, Hanan Attaki Jadi Trending Google, Siapa Dia? Ini Profilnya
1 min
