Wali Kota Edi Kamtono Jadi Korban Kejahatan Siber, Akun Facebook di Duplikasi dan Meminta Uang
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK – Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono mengaku menjadi korban aksi kejahatan siber.
Korban yang dimaksud disini bukan secara langsung atau fisik, tapi berdampak kepada nama baiknya dan jabatannya.
Peristiwa yang merugikan nama baiknya itu terkait dengan akun facebook miliknya telah di duplikasi.
Baca: DBD di Pontianak Kembali Menelan Korban Jiwa, Berikut Penuturan Kadiskes Sidiq Handanu
Baca: BREAKING NEWS – Oknum Kepala SDN Cabuli Siswi Saat Kerjakan Tugas di Sekolah, Korban R Diimingi Roti
Baca: Foto & Video Lengkap Syahrini & Reino Barack Dari Tunangan Hingga Pernikahan, Ada Yang Tak Dipublish
Baca: Operasi Mata Katarak di Kapuas Hulu, Ini Harapan Bupati Nasir
Akun Facebook dirinya bernama Edi Rusdi Kamtono telah diduplikasi dan melakukan aktivitas kriminal dengan meminta uang, sumbangan dan lainnya.
Hal itu disampaikan lewat akun resmi Facebook Edi Rusdi Kamtono
Edi Kamtono menuliskan,
Assalamualaikum wr wb
Kepada warganet yang saya hormati,
saat ini FB saya telah diduplikasi dan dimanfaatkan
Wali Kota Edi Kamtono Jadi Korban Kejahatan Siber, Akun Facebook di Duplikasi dan Meminta Uang
1 min
