“Sejak Senin pagi dia berada di Mapolda karena menjadi korban penipuan seseorang yang mengaku anggota Polda Bali, setelah di cek ternyata tidak benar,” ungkapnya Dir Reskrimum Polda Bali, Kombes Pol Djuhandhani Rahardjo Puro saat dimintai keterangan, Selasa (11/05/21)