
Pemilik Akun Facebook yang Sebut Nella Kharisma Selingkuh Belum Terungkap
Surabaya – Polisi kesulitan mengungkap sosok di balik akun Facebook yang menyebarkan isu perselingkuhan Nella Kharisma dengan mantan Bupati Kediri, Sutrisno. Pihaknya akan melakukan pelacakan...